Salam Hangat,
BCI Palembang adalah Komunitas pengguna
Suzuki Baleno yang berada di wilayah Palembang dan sekitarnya,dan berada di
bawah pengawasan Baleno Club Indonesia berawal dari kepemilikan dan
keingintahuan tentang sedan Baleno, akhirnya komunitas yang terbentuk atas
dasar kekeluargaan ini terus berkembang, event yang sering diadakan adalah
gathering "Kopdar Rutin", kegiatan amal dan lain-lain.
Untuk teman-teman yang menggunakan mobil Suzuki
Baleno dan berminat untuk bergabung dengan BCI Chapter Palembang dapat
menghubungi rekan kita :
Adan : 08974720052
Hamzah : 089655524612
email : bcipalembang@gmail.com
Hamzah : 089655524612
email : bcipalembang@gmail.com
Ketentuan menjadi anggota bci yaitu :
1. Membayar iuran
membership sebesar Rp. 250,000 (dua ratus lima puluh ribu rupiah), dengan
mendapatkan sebuah Seragam Club BCI, Stiker belakang dan ID Card BCI (atas
nama member).
Iuran ditransfer ke :
Mandiri No. 113-00-0517654-4 a/n Rahmat Mulyana atau ke -
Iuran harap ditambahkan sebesar Rp.20.000,- sebagai jasa
ekspedisi stater kits ke alamat rumah atau kantor member ybs.
2. Untuk formulir
pendaftaran dapat di unduh di sini, ! Setelah Formulir Registrasi di isi dan Dilengkapi harap mengirim
kembali formulir ke email yang tertera (bci.palembang@gmail.com), dilampiri dengan
bukti transfer yang telah dilakukan.(bukti transfer dapat dikirim juga melalui instant messanging melalui blackberry messenger, whatsapp).
Thanks Regard.
Sekretariat
keep forward,,,, agus h bci 742
ReplyDeleteYes om,,,
ReplyDeleteMakasi, Mohon Supportnya,, ^o^